Kamis, 06 November 2014

Ninja H2R On Dyno | Serem Suaranya !!


Ninja H2R memang membuat dunia gempar karena Kawasaki Heavy Industry telah berhasil menciptakan motor yang benar-benar powerfull, dengan klaim tenaga sampai dengan 300hp(oncrank), Nah,banyak yang penasaran kan berapa besar tenaga yang di hasilkan dari Ninja H2R di atas mesin dynamometer (on wheel). Cycle World pun mendapatkan kesempatan yang benar-benar eksklusif , mari kita simak :




Pada mulanya Ninja H2R di geber mulai dari gigi 1 sampai gigi 6 di atas mesin dyno, hingga terlihat knalpot Ninja H2R ini membara seperti obor, widih serem bener bro sis suaranya. Kemudian pada kesempatan kedua di geber lagi pada gigi tertentu hingga mencapai redline dan kembali Knalpot pun sampai membara, widih serem suaranya pokoknya, langsung simak video berikut :

Video Ninja H2R By Cycle World :
http://www.cycleworld.com/2014/11/04/kawasaki-ninja-h2r-supercharger-track-bike-dyno-run-exclusive-video/

Video Ninja H2R By Aripitstop :
https://www.youtube.com/watch?v=XIzym_g4Bys



Salam Bluspit Bleh !!


Tidak ada komentar:

Posting Komentar